Napak Tilas Teknik Mesin USU

Sabtu, 19 Oktober 2019 Telah dilaksanakan Napak Tilas Teknik Mesin USU yang bertemakan “Berkumpul-Bersaudara-Bersatu”. Pada acara tersebut dihadiri oleh Alumni Teknik Mesin Universitas Sumatera Utara, Dr. Ir. M.Sabri, MT. IPM. Asean Eng. selaku Ketua Departeman Teknik Mesin Fakultas Teknik USU, Dosen Teknik Mesin Universitas Sumatera Utara dan para mahasiswa aktif Teknik Mesin Universitas Sumatera Utara. Teknik Mesin Universitas Sumatera Utara terkenal dengan jargonny yaitu Msolver maka dari itu acara ini

Teknik Mesin USU Melakukan Kunjungan Industri

Telah terlaksana kunjungan industri teknologi pengolahan hasil perkebunan mahasiswa/i Teknik Mesin FT-USU. Kunjungan ini dilaksanakan di PT Perkebunan Nusantara IV yang berada di Kebun Pabatu. Kegiatan ini didampingi langsung oleh Kepala Departemen Teknik Mesin FT-USU yaitu Bapak Dr. Ir. M.Sabri, MT. IPM. Asean Eng., kegiatan ini dilaksanakan untuk menambah wawasan mahasiswa/i Teknik Mesin Universitas Sumatera Utara tentang pengolahan dan pemeroduksian hasil perkebunan yang tepatnya berada dikawasan Sumatera Utara yang kita

Kuliah Tamu Bersama Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT)

Pada hari Rabu, 20 Februari 2019 Fakultas Teknik Universitas Sumatera Utara menyelenggarakan kuliah tamu bersama Komite Nasional Keselamatan Nasional dengan mengusung tema “Penerapan Engineering Terhadap Faktor –Faktor yang Menentukan Keselamatan Transportasi di Indonesia”. Topik ini diangkat sebagai topik kuliah tamu dengan harapan mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Sumatera Utara dapat memahami bagaimana pentingnya keselamatan dalam bertransportasi dan untuk mengetahui APA, BAGAIMANA dan MENGAPA kecelakaan itu terjadi dengan dasar indentifikasi kelemahan pada

Lustrum XI Teknik Mesin USU

Kamis, 23 November 2017 Telah dilaksanakan Lustrum XI Teknik Mesin Universitas Sumatera Utara, yang digelar di Hotel Grandika. Dalam Lustrum XI ini Teknik Mesin USU menggelar workshop dan seminar bisnis engineering juga pengabdian masyarakat yakni donor darah dan memberikan bantuan kepada masyarakat Sinabung. Dalam kegiatan ini Teknik Mesin USU berharap agar dapat mendorong akreditasi USU menjadi lebih baik. Pada acara Lustrum XI Teknik Mesin Universitas Sumatera Utara ini dihadiri oleh

Penyerahan Bahan Pembelajaran Baru Untuk Mahasiswa Teknik Mesin USU

Rabu, 15 November 2017 Telah dilaksanakan serah terima Toyota Yarris yang diberikan oleh Rektorat Universitas Sumatera Utara kepada Departemen Teknik Mesin FT-USU. Dalam hal ini Rektorat berharap agar mobil tersebut bisa dijadikan bahan pembelajaran yang baik untuk mahasiswa Teknik Mesin FT-USU. Penyerahan ini diserahkan langsung kepada Kepala Departemen Teknik Mesin FT-USU Bapak Dr. Ir. M.Sabri, MT. IPM. Asean Eng. dan pihak Depatemen Teknik Mesin FT-USU berharap kepada mahasiswanya agar bisa

Team Horas Mewakili Indonesia Di Shell Eco - Marathon Asia 2017

Shell Eco-marathon (SEM) Asia 2017 digelar di Changi Exhibition Center, Singapura pada 16 – 19 Maret 2017. SEM merupakan kompetisi yang menantang para tim mahasiswa dari berbagai negara di Asia Pasifik dan Timur Tengah untuk berkompetisi dalam mendesain, membangun, dan mengendarai kendaraan paling hemat energi di dunia ini akan berlangsung di Singapura. Tahun ini, Singapura untuk pertama kalinya akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan festival Make The Future Singapore 2017 (MTFS), sebuah

Bedah Buku, Cara Berbagi Wawasan Ikatan Alumni Teknik Mesin USU

katan Alumni Teknik Mesin Universitas Sumatera Utara (IKATM-USU) wilayah Jabodetabek menggelar kegiatan bedah buku berjudul “From the Perspective of Strategic Management: Knowledge, Innovation and Entrepreneurship”. Bedah buku karya Dr. Ir. Manerep Pasaribu itu digelar di Hotel JW Marriot pada Sabtu pekan lalu. Ketua IKATM-USU, Helman Sembiring mengatakan, berbagi wawasan dan pengetahuan dalam suasana keakraban yang sarat kekeluargaan merupakan bentuk komitmen para alumni Teknik Mesin Sumatera Utara. Meski dalam kegiatan tersebut

Tim Horas USU Juara Kontes Inovasi Mobil Internasional

Tim Horas dari Universitas Sumatera Utara (USU) merupakan salah satu tim yang berhasil menang dalam rangkaian kontes Shell Eco Maraton di Manila, Filipina dan berhasil memperoleh juara dua. Tim Horas merupakan salah satu tim dari Indonesia selain tim lainnya yang juga berasal dari berbagai universitas seperti Universitas Indonesia, Universitas Sebelas Maret, Universitas Negeri Jakarta dan Institut Teknologi Bandung. “Salah satu spesialisasi produk kami adalah mobil dengan bahan bakar etanol,” kata

Mobil Tim Horas USU Berlaga di SEM Asia 2016

Prototype mobil karya Tim Horas Fakultas Teknik Universitas Sumatera Utara (USU) siap berlaga di ajang Shell Eco Marathon (SEM) Asia 2016. Jelang kompetisi tersebut, karya yang diberi nama Mobil Prototype G7 dan Mesin USU G8 itu telah dipamerkan pada acara “Grand launching Of Energy Efficient Vehicle” di Pendopo USU. “Rencananya mobil ketujuh dan kedelapan ini yang akan dibawa untuk mengikuti kompetisi Shell Eco Marathon (SEM) Asia pada 3-6 Maret 2016